Bersama keluarga, kita belajar mengasihi, mengampuni, dan bertumbuh. Lewat lagu baru ini, āBersama Keluargakuā, aku diingatkan betapa pentingnya kebersamaan bukan hanya di waktu senang, tapi juga di saat kita belajar memahami satu sama lain.
Semoga lagu ini bisa menjadi penguat bagi teman-teman. Coming soon š¤
Posted on 10/28/2025
|


